Laporan Dugaan Penipuan oleh Wakil Ketua DPRD Tulangbawang Mandek 3 Tahun LLI Datangi Polresta
Laporan Dugaan Penipuan oleh Wakil Ketua DPRD Tulangbawang Mandek 3 Tahun LLI Datangi Polresta
Berjayanews.com --- Puluhan Anggota Laskar Lampung Indonesia (LLI) mendatangi Polresta Bandar Lampung, guna mempertanyakan laporan dugaan penipuan yang dilakukan oleh MRD, salah satu oknum Wakil Ketua DPRD Tulangbawang. . . .