- WLC Kirim 33 Unit Jeep Eks Perang Dunia ke-2 di Jamnas American Jeep Willys Subang Jawa Barat
- Kinerja Dirut RSUDAM Disorot, Republik Minta Gubernur Arinal Evaluasi dan Copot Lukman Pura
- Kecanduan Judi Slot Mahasiswa Darmajaya Buat Laporan Palsu Ngaku Dibegal di Sukarame Rugi Rp26 Juta
- Mantan Dirut PT Pertamina Karen Agustiawan Jadi Tersangka, Usai Diperiksa Langsung Pakai Baju Orange
- Korban Kebakaran Dapat Bantuan Wali Kota Eva Dwiana Rp 10 Juta, Sama Camat Uangnya Disuruh Balikin
- Mak Ganjar Hadirkan Senam Jantung Untuk Jaga Kesehatan Ibu-Ibu Pringsewu
- Kuasa Hukum Rico Julian Bantah Kliennya Aniaya Remaja Pakai Senpi, Pertimbangkan Ambil Langkah Hukum
- Dituduh Intimidasi Remaja Pakai Senpi, Ketua DPC Partai Gerindra Pesawaran Rico Julian Buka Suara
- Srikandi Ganjar Lampung Gelar Senam Hidup Sehat Bareng Milenial di Lampung Utara
- Mantan Istri Ahok Satu Meja dengan Anies Baswedan, Soal Dukungan Pilpres Veronica Tan Tunggu Dulu!
Personel Polsek Rawapitu Bagikan Beras Bagi Sopir yang Melintas di jalan Raya depan Polsek

Berjayanews.com,- Kepala Kepolisian Sektor (Kapolsek) Rawapitu, Kabupaten Tulangbawang, Lampung Iptu Muklis beserta jajarannya memberikan bantuan terhadap sopir angkutan yang melintas di jalan poros Rawapitu.
Bantuan tersebut berupa beras 5 kilogram, kegiatan digelar di jalan raya depan Mako Polsek setempat, Kamis (8/9/2022).
Kapolsek Iptu Muklis mengatakan, kegiatan tersebut sebagai bentuk kepedulian terhadap sesama atas imbas kenaikan bahan bakar minyak (BBM) subsidi.
Baca Lainnya :
- FPII Setwil Lampung Gelar Rapat Koordinasi Bersama Korwil Tuba dan Tubaba0
- Gubernur Lampung Akan Berikan Mobil Operasional di Puncak HUT LPM ke-22 di Desa Tanjung Anom0
- Warga Tulangbawang Geger, Oknum Pejabat Tuba Nyaris Bugil Digrebek Warga di Kosan Bersama Wanita 0
- Sudah Empat Tahun Tak Ditepati, Puluhan Ketua RT Tagih Janji Bupati Tuba Winarti 0
- M An-Naufal Langnegara Salahsatu Pendiri Starup Bekafe Putra Daerah Lampung0
“Hari ini sampai lima hari ke depan bantuan akan terus kita gulirkan. Sasaran untuk lima mobil angkutan barang,” terang dia.
Dia berharap, wilayah hukum Polsek Rawapitu bisa kondusif, aman tanpa ada gejolak terkait kenaikan BBM.
“Semoga situasi Kamtibmas di Rawapitu aman terkendali sehingga masyarakat bisa rukun tanpa adanya kegiatan yang melanggar hukum,” harap dia.
Sementara, Sopir truck angkutan Eko Wardoyo mengatakan, bangga dan terharu atas kepedulian institusi kepolisian terhadap para sopir.
“Terima kasih kepada Kapolsek dan jajaran yang telah memberikan bantuan semoga menjadi ladang ibadah pak Kapolsek,” pungkas dia. (bong)