- Koruptor Retribusi Sampah DLH Bandar Lampung Dihukum Berat Sahriwansyah Belum Balikan Rp1,7 Miliar
- Eksekusi Lahat di Kecamatan Anak Tuha Lampung Tengah Ricuh, Polisi Amankan 7 Warga Bawa Sajam
- WLC Kirim 33 Unit Jeep Eks Perang Dunia ke-2 di Jamnas American Jeep Willys Subang Jawa Barat
- Kinerja Dirut RSUDAM Disorot, Republik Minta Gubernur Arinal Evaluasi dan Copot Lukman Pura
- Kecanduan Judi Slot Mahasiswa Darmajaya Buat Laporan Palsu Ngaku Dibegal di Sukarame Rugi Rp26 Juta
- Mantan Dirut PT Pertamina Karen Agustiawan Jadi Tersangka, Usai Diperiksa Langsung Pakai Baju Orange
- Korban Kebakaran Dapat Bantuan Wali Kota Eva Dwiana Rp 10 Juta, Sama Camat Uangnya Disuruh Balikin
- Mak Ganjar Hadirkan Senam Jantung Untuk Jaga Kesehatan Ibu-Ibu Pringsewu
- Kuasa Hukum Rico Julian Bantah Kliennya Aniaya Remaja Pakai Senpi, Pertimbangkan Ambil Langkah Hukum
- Dituduh Intimidasi Remaja Pakai Senpi, Ketua DPC Partai Gerindra Pesawaran Rico Julian Buka Suara
Pesta Rakyat Simpedes 2022 Hadirkan Edukasi Bisnis dan Literasi Digital Bagi UMKM di Bandar Lampung

Berjayanews.com,Bandar Lampung,- PT Bank Rakyat Indonesia (Persero) Tbk atau BRI kembali menggelar rangkaian Pesta Rakyat Simpedes 2022 yang dilaksanakan di Kota Bandar Lampung.
Acara yang digelar sejak Sabtu-Senin 23 -25 September 2022 di Lapangan Saburai Bandar Lampung merupakan acara tahunan yang diselenggarakan sejak tahun 2008.
Kegiatan tersebut bentuk komitmen BRI mendukung Usaha Mikro, Kecil, dan Menengah (UMKM) di Indonesia serta memberikan edukasi kepada masyarakat tentang literasi digital dan keuangan.
Baca Lainnya :
- Pesta Rakyat Simpedes 2022, BRI Sosialisasikan Transaksi Digital QRIS dengan Transaksi 1 Rupiah0
- Kekayaan Bos Shopee Forrest Li Asal Singapura Anjlok Ratusan Triliun0
- 118 UMKM Bawa Produk Unggulan Ramaikan Pesta Rakyat Simpedes Bandar Lampung 2022 0
- UU Sisdiknas Diberlakukan, Marzuki Alie Sebut Nadiem Pengkhianat Guru dan Dosen0
- Pengacara Brigadir J Ungkap Motif Pembunuhan Kliennya, Sebut Soal Bisnis Gelap dan Perempuan0
Sehingga kedepan masyarakat semakin familiar dengan transaksi digital, khususnya dalam aktivitas pembayaran dengan menggunakan QRIS.
Hal tersebut disampaikan Regional CEO BRI Kanwil Bandar Lampung yang diwakili Muhammad Abduh Tuasikal selaku Regional Operational Head BRI Kanwil Bandar Lampung
“Pesta Rakyat Simpedes 2022 di Lampung sebagai kota ke-7 ini merupakan acara tahunan oleh BRI yang mengusung tema Pede Memimpin Perubahan," ujarnya melalui rilisnya. .
Dengan acara PRS kata dia, pihak BRI memberikan tempat promosi kepada para UMKM guna memperluas pasar mereka agar dikenal banyak orang, dengan harapan menambah pendapatan bagi UMKM itu sendiri.
"Dan mereka juga bisa memanfaatkan teknologi digital dalam transaksi dan bisa mengelola keuangan secara digital”, ujar Muhammad Abduh Tuasikal. (*/rlis)